Gudang TeoriĀ :)

Teori tentang apa saja ada di sini. Maunya sih begitu.

Pengertian Pajak Pusat dan Pajak Daerah

Pajak Pusat Pembangunan nasional adalah kegiatan yang berlangsung terus menerus dan berkesinambungan yang bertujuan untuk meningkatkan kesejahteraan rakyat baik materiil maupun sritual. Untuk dapat merealisasikan tujuan tersebut perlu banyak memperhatikan masalah pembiayaan pembangunan. Salah satu usaha untuk mewujudkan kemandirian suatu bangsa atau negara dalam pembiayaan…

Continue reading...

Definisi dan Fungsi Pajak

Definisi Pajak Pembayaran pajak merupakan perwujudan dari kewajiban kenegaraan dan peran serta Wajib Pajak untuk secara langsung dan bersama-sama melaksanakan kewajiban perpajakan untuk pembiayaan negara dan pembangunan nasional. Sesuai falsafah undang-undang perpajakan, membayar pajak bukan hanya merupakan kewajiban, tetapi merupakan hak dari setiap warga negara…

Continue reading...

Pengertian dan Metode Semiotika

Pengertian Semiotika Perintis awal semiotika adalah Plato (s.428-348 SM) yang memeriksa asal muasal bahasa. Kata semiotika berasal dari bahasa Yunani, seme, seperti dalam semeotikos, yang berarti penafsir tanda. Sebagai suatu disiplin semiotika berarti ilmu analisis tanda atau studi tentang bagaimana sistem penandaan berfungsi (…

Continue reading...

Pengertian dan Ruang Lingkup Insentif

Pengertiaan Insentif Istilah sistem insentif pada umumnya digunakan untuk menggambarkan rencana pembayaran upah yang dikaitkan secara langsung atau tidak langsung dengan berbagai standar kerja karyawan atau profitabilitas organisasi. Insentif dapat dirumuskan sebagai balas jasa yang memadai kepada karyawan yang prestasinya melebihi standar yang telah…

Continue reading...

Pengertian dan Klasifikasi Persewaan (Leasing)

Pengertian Persewaan / Sewa Guna Usaha (Leasing) Dalam menjalankan operasinya perusahaan membutuhkan aktiva tetap dan untuk memperolehnya perusahaan dapat menggunakan cara yang berbeda-beda. Salah satu yang paling mudah adalah dengan cara membelinya. Memperoleh aktiva tetap dengan cara pembelian menimbulkan berbagai keuntungan dan kerugian bagi…

Continue reading...