Perpajakan (4)

Pengertian dan Cakupan Pajak Hotel

Definisi hotel menurut “Hotel Proprietors Act” seperti yang dikutip oleh Sulastiyono, adalah : “Hotel adalah suatu perusahaan yang dikelola oleh pemiliknya dengan menyediakan pelayanan makanan, minuman, dan fasilitas kamar untuk tidur kepada orang-orang yang sedang melakukan perjalanan dan mampu membayar dengan jumlah yang wajar sesuai…

By Penjaga Gudang

Pengertian Pajak Pusat dan Pajak Daerah

Pajak Pusat Pembangunan nasional adalah kegiatan yang berlangsung terus menerus dan berkesinambungan yang bertujuan untuk meningkatkan kesejahteraan rakyat baik materiil maupun sritual. Untuk dapat merealisasikan tujuan tersebut perlu banyak memperhatikan masalah pembiayaan pembangunan. Salah satu usaha untuk mewujudkan kemandirian suatu bangsa atau negara dalam pembiayaan…

By Penjaga Gudang

Definisi dan Fungsi Pajak

Definisi Pajak Pembayaran pajak merupakan perwujudan dari kewajiban kenegaraan dan peran serta Wajib Pajak untuk secara langsung dan bersama-sama melaksanakan kewajiban perpajakan untuk pembiayaan negara dan pembangunan nasional. Sesuai falsafah undang-undang perpajakan, membayar pajak bukan hanya merupakan kewajiban, tetapi merupakan hak dari setiap warga negara…

By Penjaga Gudang

Dasar-dasar Perpajakan

Pengertian Pajak Pengertian pajak yang dikemukakan oleh Brotodiharjo dalam buku “Pengantar Ilmu Hukum Pajak” (1991:2) yaitu “pajak adalah iuran kepada negara (yang dapat dipaksakan) yang terutang oleh yang wajib membayarnya menurut peraturan-peraturan, dengan tidak mendapat prestasi kembali, yang langsung dapat ditunjuk, dan yang gunanya adalah…

By Penjaga Gudang