Ekonomi (2)

Piutang Tak Tertagih

Kapan piutang usaha atau wesel tagih menjadi tak tertagih? Dyckman, Dukes dan Davis (2000:308) mengatakan bahwa apabila kredit diperlonggar, maka sejumlah piutang tak tertagih biasanya muncul. Perusahaan berusaha menetapkan kebijakan kredit yang tidak terlalu konservatif (yang dapat mengakibatkan hilangnya penjualan) namun tidak juga terlalu liberal…

By Penjaga Gudang

Piutang

Banyak perusahaan menjual secara kredit agar dapat menjual lebih banyak produk atau jasa. Konsekuensi logisnya adalah timbul tenggang waktu sejak penyerahan barang atau jasa sampai diterimanya uang. Dalam tenggang waktu tersebut penjual mempunyai tagihan terhadap pembeli.

By Penjaga Gudang